Tempat Wisata Indah Cocok untuk Liburan yang Nyaman Selepas Aktivitas Harian Penduduk Sorong yang Begitu Padat

- 29 September 2023, 05:00 WIB
Pantai Batu Lubang yang begitu indah.
Pantai Batu Lubang yang begitu indah. /Instagram @kemanakitapergi/

Baca Juga: Bukan di Indonesia, Tesla Berencana Dirikan Pabrik Mobil Listrik di Negeri Gajah Putih Thailand

2. Pantai Tanjung Kasuari

Pantai ini bernama Tanjung Kasuari karena lokasinya terletak di wilayah darat Sorong yang menjorok ke laut di wilayah utara Pulau Papua dan menyerupai kepala burung kasuari.

Pantai ini adalah pantainya cukup terkenal di Kota Sorong, lokasinya yang cukup jauh dari keramaian Kota membuat pantai ini menjadi sebuah tempat liburan yang nyaman selepas aktivitas harian penduduk Sorong yang begitu padat.

Namun, walaupun berjarak sekitar 7 km dari pusat Kota, pantai Tanjung Kasuari dapat ditempuh hanya dalam 30 menit saja dengan kendaraan bermotor.

Baca Juga: Suzuki Swift Generasi Pertama Jadi Opsi Mobil Hatchback Bekas Terjangkau, Simak Keunggulannya

3. Pantai Batu Lubang

Pantai Batu Lubang merupakan salah satu tempat wisata di Sorong Papua Barat Indonesia, pasir berwarna putih kontras berdampingan dengan ombak yang berbuih diikuti batu karang berserakan.

Pantainya tersembunyi dibalik Bukit menjulang dan menyimpan keindahan tersendiri, ombak yang tinggi sangat cocok bagi pemilik hobi selancar.

Namun, dibalik keindahan Pantai Batu Lubang masyarakat masih mempercayai ada aura mistis yang sangat kuat di daerah itu.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube INTUNE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini