Tempat Wisata Indah di Boyolali dengan Sejuta Pesona dan Pemandangan Alam yang Pastinya Indah

- 26 November 2023, 13:00 WIB
Destinasi wisata Bukit Sanjaya Boyolali yang indah.
Destinasi wisata Bukit Sanjaya Boyolali yang indah. /Instagram @wisataboyolali

Musianapedia.com - Kabupaten Boyolali merupakan Kabupaten yang terletak di Jawa Tengah, dengan sejuta pesona dan pemandangan alam yang pastinya indah.

Berbagai tempat wisata indah mulai dari wisata sejarah, wisata air terjun, wisata alam dan masih banyak tempat wisata terkenal lainnya yang sangat indah diperkenalkan di Kabupaten Boyolali.

Berikut 7 tempat wisata di Kabupaten Boyolali yang indah dan bisa kami rekomendasikan untuk Anda, yaitu:

1. Selo Baru

Banyak penduduk lokal yang sudah tidak asing lagi dengan destinasi wisata unik yang satu ini. Destinasi wisata ini termasuk tempat yang unik dan sering dikunjungi oleh wisatawan dari dalam maupun luar Kota.

Baca Juga: Grobogan Didominasi Oleh Tempat-tempat Wisata yang Indah dan Ramah Liburan yang Memiliki Keindahan Tersendiri

New Selo menghadirkan pemandangan alam yang bisa dilihat langsung dari ketinggian 1770 mdpl sehingga akan terlihat menakjubkan.

Apalagi ditambah dengan udara yang sejuk membuat liburan semakin menyenangkan.
Saat cuaca cerah.

Wisatawan bisa melihat tujuh gunung sekaligus, yaitu Gunung Merapi, Gunung Merbabu, Gunung Lawu, Gunung Sindoro dan Sumbing, Gunung Telomoyo, dan Gunung Slamet.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Ini konten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini