Punya Budget 4 Juta Bingung Pilih Poco X6 5G atau Realme 12 Plus 5G? Sini Kita Bahas

- 16 Juni 2024, 14:30 WIB
Punya Budget 4 Juta Bingung Pilih Poco X6 5G atau Realme 12 Plus 5G? Sini Kita Bahas
Punya Budget 4 Juta Bingung Pilih Poco X6 5G atau Realme 12 Plus 5G? Sini Kita Bahas /

MUSIANAPEDIA.com- Kali ini kita mau compare dua smartphone dengan harga di kisaran Rp4 juta yang lagi panas-panasnya, ini dia ada Poco x65g dan realme 12 plus 5 5G. 

Kira-kira dengan budget sekitar Rp4 juta, smartphone mana yang paling cocok untuk kebutuhan teman-teman gadget? Buat tahu jawabannya, langsung saja kita mulai di gadget review. 

Baca Juga: Analisis Perbandingan Realme C53 dan Infinix Hot 30 Kecepatan dan Kekuatan Sinyal!

Kita compare dari sisi harga dahulu, jadi per awal bulan Maret harga Poco x6 ada di harga Rp4 juta untuk varian RAM 12 GB dan internal 256 GB. Sedangkan, untuk realme 12 plus harganya nya sekarang ada di Kisaran Rp4,2 juta untuk varian RAM 8 GB dan internal 256 GB. 

Sehingga kalau pertimbangannya hanya sektor harga jelas di sini Poco lebih menguntungkan dengan lebih hemat sekitar Rp200.000 dan dapat RAM yang lebih besar yaitu 12 GB.

Berikut komparasi antara kedua smartphone ini

1. Dari segi fisiknya

 Untuk masalah design, tentu di kedua Smartphone Ini sangat berbeda dan kalau menilai desain di Poco x6 ini terkesan lebih kalem. Ada modul kameranya itu simpel serta tulisan, pokonya ini ukurannya cukup kecil sehingga feelnya lebih elegan. 

Baca Juga: Pertarungan Sengit antara Redmi 12c dan Itel S23 4G Analisis Kecepatan dan Kekuatan Sinyal!

Sedangkan kalau untuk realme 12 plus desainnya juga terkesan kalem tetapi feelnya ini lebih premium dengan tekstur kulitnya, terlihat adanya garis silver Chrome yang melintang, di sisi tengah dan modul kamera lingkaran bulat besar dengan adanya efek pantulan cahaya yang berpusat di tengah-tengah modul kameranya. 

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube GadgetIn


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah