Destinasi Wisata Indah! Menyegarkan dan Menarik yang Hanya Diketahui Oleh Sedikit Orang di Kabupaten Klaten

- 19 Desember 2023, 07:00 WIB
Ilustrasi wisata Candi Sewu yang indah, Klaten.
Ilustrasi wisata Candi Sewu yang indah, Klaten. /perpus.jatengprov.go.id/


2. Umbul Manten

Umbul Manten salah satu rekomendasi wisata indah di Klaten
Umbul Manten salah satu rekomendasi wisata indah di Klaten kabarklaten/Instagram

Objek wisata yang satu ini terletak di desa Janti Kecamatan Polanharjo Kabupaten Klaten di tempat ini. Para pengunjung wisata akan dimanjakan  dengan pemandangan alam yang begitu megah.

Asal usul nama Umbul Manten ini berasal dari sebuah legenda adanya sepasang suami-istri yang pernah hilang secara misterius di tempat ini.

Baca Juga: Berikut Destinasi Wisata dengan Pesona Alam Eksotis, Banyak Wisata Indah dengan Ciri Khas Tersendiri


3. Umbul Ponggok

Umbul Ponggok
Umbul Ponggok YouTube Daftar Wisata

Objek wisata yang bersumber dari sumber mata air ini menjadi kawasan terfavorit bahkan menurut sejarah, mata air yang ada di kawasan ini sudah ada sejak zaman penjajahan Belanda.

Alamat lokasi Umbul Ponggok berada di jalan delanggu-polanharjo desa Ponggok Kecamatan  Polanharjo Kabupaten Klaten Provinsi Jawa Tengah. ***

 

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Youtube Doyan Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini