3 Rekomendasi Tempat Wisata Padang Pariaman dengan Pemandangan yang Spektakuler dan Unik

- 20 Desember 2023, 17:00 WIB
Destinasi wisata Pantai Cermin yang unik dan indah, Padang Pariaman./Instagram/@pantaicerminthemeparkresort/
Destinasi wisata Pantai Cermin yang unik dan indah, Padang Pariaman./Instagram/@pantaicerminthemeparkresort/ /

Musianapedia.com - Padang Pariaman yang juga dikenal dengan sebutan Surganya Minang ini memiliki tempat wisata dengan pemandangan spektakuler dan unik.

Padang Pariaman merupakan sebuah kota di provinsi Sumatera Barat, menawarkan peluang wisata yang indah dan beragam.

Jangan lupa untuk mengunjungi tempat wisata Padang Pariaman terutama tempat wisata alam unik yang memanjakan mata.

Padang Pariaman merupakan destinasi liburan yang sangat cocok karena memiliki banyak tempat wisata alam terpopuler sehingga memberikan pengalaman liburan yang tak terlupakan.

Baca Juga: Simbol Keindahan Destinasi Wisata Jawa Timur! Keajaiban Alam Jawa Timur yang indah dan mempesona, Gunung Bromo

Berikut 3 tempat wisata terbaru dan unik yang wajib dikunjungi di Padang Pariaman Sumatera Barat

1. Pantai Cermin

Pantai Cermin yang unik/Instagram/@pantaicerminthemeparkresort/
Pantai Cermin yang unik/Instagram/@pantaicerminthemeparkresort/

Pantai indah berpasir putih ini sangat terkenal sebagai destinasi wisata pantai di Padang Pariaman. Selain ombaknya yang landai, Pantai Cermin juga menyuguhkan pemandangan pantai yang indah.

Pantai ini memiliki pepohonan rindang dan banyak pemecah gelombang untuk menikmati wahana air. Tak perlu khawatir, karena di Pantai Cermin Anda bisa mencoba berbagai layanan menarik.

Baca Juga: Jelajahi Indahnya Alam! Kuala Teradas Destinasi Wisata Menarik di Indragiri yang Pasti Menarik Perhatian

Mulai dari pemancingan, boating, jet ski, hingga banana boat, juga terdapat akomodasi dan tempat ibadah bagi yang ingin bermalam.

2. Taman Budaya Sumatera Barat

Ilustrasi Rumah Gadang yang unik.
Ilustrasi Rumah Gadang yang unik.

Liburan Anda ke Sumatera Barat belum lengkap, tanpa berfoto dengan latar belakang rumah adat Minangkabau.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YOUTUBE KARIN FAMILY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini