Wisata Seperti Ini Jadi Incaran Semua Orang! Berikut Wisata Menawan dan Menjadi Wisata Terbaik di Bungo, Jambi

- 14 Februari 2024, 06:15 WIB
Ilustrasi Air Terjun
Ilustrasi Air Terjun /

Musianapedia.com - Di Kabupaten Bungo mempunyai luas wilayah lebih dari 4500 km² dengan jumlah penduduk mencapai 335000 jiwa, Kabupaten ini memiliki Ibukota yang terletak di Muara Bungo dengan 17 Kecamatan. Kabupaten Bungo merupakan salah satu wilayah hasil pemekaran kabupaten Bungo Tebo yang dibentuk pada tahun 1999 di Provinsi Jambi.

Pastinya mempunyai wisata terbaik yang selalu menakjubkan. Lalu, Kabupaten Bungo memiliki kekayaan alam melimpah yang dihasilkan dari Perkebunan karet dan kelapa sawit, sedangkan pada sektor pertambangan Kabupaten Bungo memiliki tambang batubara yang luas.

Kabupaten Bungo juga terkenal sebagai salah satu Daerah penghasil emas di Provinsi Jambi, Kabupaten Bungo juga memiliki panorama keindahan alam terbaik yang luar biasa indah, tentunya patut Anda kunjungi ketika mampir di Provinsi Jambi.

Baca Juga: Begitu Sangat Menginspirasi! Berikut Wisata Mempesona dan Menjadi Wisata Terbaik di Dompu yang Sangat Menawan

Berikut wisata terdapat beberapa wisata indah dan menajadi wisata terbaik di Bungo :

1. Air Terjun Tegan Kiri

Air Terjun Tegan Kiri ini berjarak sekitar 31 km dari pusat Kota Muara Bungo, tepatnya di Dusun Rantau pandan Kecamatan, Rantau pandan Kabupaten Bungo. Air terjun ini memiliki ketinggian enam meter dan lokasi wisatanya bersih sehingga nyaman untuk dikunjungi, air terjun Tegan kiri ini juga masih sangat alami karena jarang terjamah tangan manusia.

Sesampainya di air terjun Tegan kiri, anda akan disuguhkan pemandangan alam yang menakjubkan, bebatuan besar mengelilingi aliran air terjun Tegan kiri ditambah air yang dingin, udara yang sejuk serta Rindang pepohonan disekitarnya.

2. Taman Kota Muara Bungo

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Tun Te Twan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah