Daya Tarik Utama Bagi Para Traveler! Referensi Destinasi Wisata Pantai Tanjung Balai, Karimun yang Indah

19 Juni 2024, 21:51 WIB
Ilustrasi Daya Tarik Utama Bagi Para Traveler! Referensi Destinasi Wisata Pantai Tanjung Balai, Karimun yang Indah /Facebook.com@Pekalongan INFO/

 

MUSIANAPEDIA.com – Berikut adalah ulasan beberapa rekomendasi destinasi wisata yang indah di Tanjung Balai Karimun, menjadi pilihan liburan menarik untuk Anda yang mencari pengalaman baru.

Kota indah ini, sebagai Ibukota Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau, memiliki lokasi yang strategis di jalur pelayaran internasional sebelah barat Singapura.

Luas wilayah Kabupaten Karimun adalah 7984 kilometer persegi dan terdiri dari ratusan Pulau-pulau indah.

Wisata indah di Kota yang berada di Kepulauan Riau ini sudah pasti wisata Pantai. Pantai menjadi daya tarik utama, bagi para traveler.

Baca Juga: Eden Resto! Tempat Nongkrongnya Anak Muda yang Estetik dengan Harga Terjangkau dan View Indah di Semarang

Berikut ini adalah destinasi wisata indah di Tanjung Balai, Karimun

1. Air Terjun Pongkar

Ilustrasi air terjun

Letaknya berada di kaki gunung jantan, sekitar 3 KM dari pantai pongkar. Akses menuju wisata ini tidak terlalu sulit, Anda harus tracking beberapa menit untuk sampai di lokasi ini.

Walaupun belum sepenuhnya di Air Terjun Pongkar dengan baik, untuk lokasi wisata namun, tempatnya cukup menarik untuk dikunjungi.

Air terjun ini berasal dari air gunung alami, sehingga sangat menyejukkan ditambah dengan lingkungan sekitar, yang berjejer pohon-pohon menjulang tinggi, semakin menambah kesejukan udara.

Di lokasi ini ada kolam berukuran kecil yang bisa Anda jadikan tempat relaksasi kaki, atau tubuh Anda.

 

MBaca Juga: Menikmati Keindahan Pedesaan dengan Biaya Terjangkau! Destinasi Wisata Alam Kali Kesek, Limbangan, Kendal

2. Pantai Telunas Wizard

Ilustrasi pantai.

Tempat ini di rekomendasikan bagi Anda yang ingin berlibur bersama pasangan, untuk berbulan madu alasannya.

Pantai ini menawarkan pengalaman tak terlupakan, seperti sedang berada di pulau impian. Laut biru yang jernih seperti kaca tanggung, angin sepoi-sepoi di langit yang biru, dan hamparan Pasir Putih berada di wisata ini.

Ditambah tersedia penginapan di atas laut, seperti sedang berada di Maldives pantai ini berada di Desa Menanggung Kecamatan Moro.

Baca Juga: Begitu Eksotis dan Populer! Ayo Ajak Orang Tercintamu Merasakan Hembusan Angin Wisata Pantai Pasir Padi

Promosi tak terlupakan dari Tiket.com!

Kami mengundang Anda untuk menjelajahi dunia dengan penawaran eksklusif kami yang dirancang khusus untuk membuat setiap perjalanan Anda lebih istimewa.

Dari destinasi klasik hingga tempat-tempat tersembunyi, tiket.com memberikan pengalaman perjalanan tanpa batas dengan harga terbaik.

Nikmati diskon besar-besaran pada paket perjalanan, tiket pesawat, hotel, dan kegiatan menarik di seluruh dunia. Apakah Anda mencari liburan santai di pantai, petualangan di pegunungan, atau menjelajahi keajaiban kota metropolitan.

 

Baca Juga: Eden Resto! Tempat Nongkrongnya Anak Muda yang Estetik dengan Harga Terjangkau dan View Indah di Semarang

Tiket.com memiliki opsi yang sesuai untuk setiap jenis pelancong. Segera pesan tiket Anda dan rasakan kegembiraan menjelajahi dunia dengan hemat. ***

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Gotravelly

Tags

Terkini

Terpopuler