6 Destinasi Wisata Indah di Sumedang yang Terbaru 2024, Rekomendasi Liburan Keluarga di Jawa Barat

- 26 Mei 2024, 10:45 WIB
Jatinangor Nasional Flower Park/ 6 Wisata Indah di Sumedang yang Terbaru 2024, Rekomendasi Liburan Keluarga di Jawa Barat.
Jatinangor Nasional Flower Park/ 6 Wisata Indah di Sumedang yang Terbaru 2024, Rekomendasi Liburan Keluarga di Jawa Barat. /

MUSIANAPEDIA.com - Sumedang, sebuah kota yang terletak di provinsi Jawa Barat, tidak hanya terkenal dengan tahu khasnya, tapi juga dengan wisata indah yang dimilikinya.

Keindahan alam dan kekayaan destinasi wisata alam yang begitu indah dan budaya Sumedang telah lama menjadi daya tarik wisatawan.

Tahun 2024 ini, ada beberapa destinasi wisata terbaru dan indah yang patut Anda kunjungi bersama keluarga untuk mengisi akhir pekan atau liburan.

Baca Juga: Simak Rekomendasi Destinasi Wisata dengan Pemandangan yang Begitu Indah Berikut Ini di Bukit Tambun!

Berikut adalah rekomendasi tempat wisata terbaru di Sumedang:

1. Nabawa Datalah

Berada di kawasan pegunungan Kabupaten Sumedang, Nabawa Datalah di Desa Citengah, Kecamatan Sumedang Selatan, menawarkan wisata alam yang memesona. Destinasi ini tengah hits berkat udara sejuk, panorama pepohonan teduh, dan aliran sungai jernih yang menjadi daya tarik utama.

Banyak yang menyebut Nabawa Datalah sebagai "Swiss-nya Sumedang" karena pemandangan gunung-gunungnya yang indah.

2. Jatinangor Nasional Flower Park

Salah satu tempat wisata terbaru di Sumedang, Jatinangor Nasional Flower Park, menawarkan konsep unik dengan taman bunga beragam dan bangunan ala negeri dongeng. Taman ini memiliki banyak spot foto Instagramable, seperti bangunan menyerupai istana Eropa dan masjid ala Rusia yang dicat warna-warni.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: Youtube Daftar Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini