Duel Ponsel Vivo Y27 5G dan Infinix Note 30, Lebih Murah Belum Tentu Kalah

- 15 Juni 2024, 21:35 WIB
Duel Ponsel Vivo Y27 5G dan Infinix Note 30, Lebih Murah Belum Tentu Kalah
Duel Ponsel Vivo Y27 5G dan Infinix Note 30, Lebih Murah Belum Tentu Kalah /

MUSIANAPEDIA.com- Vivo y27 5G dan Infinix Note 30 harganya di sini cukup berbeda, di mana Vivo ini harganya 2.750.000. Sedangkan, untuk infinix note 30 sekarang ada di kisaran harga 2.350.000. 

Jadi, bedanya mungkin sekitar 400 ribu rupiah di Vivo lebih mahal daripada infinix note 30, untuk speknya di sini Vivo y27 5g menggunakan chipset dari MediaTek. 

Baca Juga: Tes Gaming Smartphone dengan Harga 1 Jutaan, Powerfull Mantap di Redmi 10 5G

Yaitu, MediaTek dimensity 620 dengan RAM 6 GB 128 GB, untuk infinix note 30 menggunakan chipset dari MediaTek juga menggunakan helio g-09 dengan RAM 8 GB 256 GB.

Duel Vivo Y27 5G dan Infinix Note 30

 Jadi, sektor memory di sini jelas infinix lebih unggul, pada versus ini masih cukup ringan, jadi kita pemanasan dulu, pertama versi kecepatan ini kedua skor Antutu dan yang ketiga adalah kekuatan sinyalnya. 

Untuk memori, jelas pemenangnya adalah infinix, selanjutnya hilangkan, jadi tidak ada sistem apps untuk pengaturannya di sini Internet menggunakan wi-fi untuk refresh dan mode gamenya kita matikan. 

Baca Juga: Masih Tes Game! Perfomanya Bagaimana untuk Redmi 10 5G yang Lagi Turun Harga!

Ketika vermain game, kita bisa lihat pada saat putaran yang pertama antara dimensi t6020 dengan helio guest09 itu performanya cukup mirip. Jadi, sama-sama sudah cepat dan responsif, tetapi pada saat putaran yang kedua langsung terasa yang dimana di Vivo banyak aplikasi yang relog. 

Lalu, infinix ini minim relog-nya, sepertinya RAM 6 GB, di Vivo ini masih didesain untuk reload, jadinya tidak bisa banyak vuka aplikasi. Sehingga, untuk versi kecepatan jelas pemenangnya adalah infinix note 30. 

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube GadgetIn


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah