Adu Spesifikasi Paling Terbaik, Infinix Hot 40 dan Redmi 12

27 Mei 2024, 17:45 WIB
Adu Spesifikasi Paling Terbaik, Infinix Hot 40 dan Redmi 12 /

MUSIANAPEDIA.com- Berikut ini kita akan membahas perbandingan antara Infinix hot 40 pro dan Xiaomi Redmi Note 12. Diketahui bahwa harga infinix hot 40 Pro untuk RAM 8 dan memori 256 GB, harganya ialah 2.199.000. 

Lalu, harga Redmi Note 12 sendiri yang RAM 6 GB ini di 2.599.000. Wah, pasti kalian bertanya-tanya, nih, apalagi Redmi harganya lebih mahal. 

Baca Juga: Kapan Vivo S19 Series Hadir di Indonesia? Inilah Bocoran Spesifikasinya

Langsung saja kita lihat perbedaan spesifikasi antara infinix hot 40 pro dan Redmi Note 12. Kita mulai dari layarnya, jelas bahwa Redmi pemenangnya. Mengapa? Karena infinix hot 40 Pro yang menggunakan layar IPS LCD berukuran 6,78 inci dengan resolusi 1080 dikali 2.460 Pixel. 

Punya Refresh rate 120 Hz, layarnya belum dikasih pelindung layar dan tidak punya sertifikasi tahan cipratan air dan debu. Redmi Note 12 sendiri menggunakan layar Amoled berukuran 6,67 inci dengan resolusi 1080 dikali 2400 Pixel dan Refresh rate 120 Hz. 

Layar Xiaomi Redmi Note 12 sudahah dikasih pelindung layar Corning Gorilla Glass 3 dan sudah punya sertifikasi ip53 jadi tahan cipratan air dan debu. 

Baca Juga: Versus Itel Paling Gokil, Ponsel Itel A70 atau Itel S23 Pemenangnya?

Untuk operating systemnya, Infinix hot 40 Pro pakai operating system Android 13 dengan xos 13.5, sedangkan Redmi Note 12 pakai operating syistem Android 13 dengan miui4 14. Chipset infinix hot 40 Pro ialah MediaTek helio g99 dengan GPU Mali g57. 

Lalu, Redmi Note 12 pakai chipset Snapdragon 685 dengan GPU adreno 610. Sedangkan untuk RAM dan memorinya, infinix hot 40 Pro pakai RAM dengan tipe lpddr4x dengan memori ufs 2.2 dan memiliki SIM trei triple slot yang dapat menampung dua sim card dan satu memori micro SB. 

Baca Juga: HP Laris Manis! Berikut Ini Kelebihan dan Kekurangan Oppo A77s

Redmi Note Note 12 pakai RAM dengan tipe LPD drr4x dengan memori ufs 2.2 dan memiliki SIM trei triple slot yang dapat menampung dua sim card dan satu memori micro sd. 

Perbedaan kamera

Kamera belakangnya sendiri, Infinix hot 40 Pro ada tiga, kamera utama 108 megap Wi, kamera makro 2 megap dan kamera tambahan 0,08 megap. Kamera belakang Xiaomi Redmi Note 12 ada tiga, kamera utama 50 megap Wi, kamera Ultra 8 megap dan kamera makro 2 megap. Nanti kita lanjutkan perbedaannya. *** (Nayla)

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Gadgetin

Tags

Terkini

Terpopuler