Infinix Note 30 Alternatif Terbaik di Kelasnya dengan Harga Bekas Rp 1,6 Jutaan!

- 27 Mei 2024, 12:00 WIB
Infinix Note 30 Alternatif Terbaik di Kelasnya dengan Harga Bekas Rp 1,6 Jutaan! (tangkap layar YouTube Solusi Gadget)
Infinix Note 30 Alternatif Terbaik di Kelasnya dengan Harga Bekas Rp 1,6 Jutaan! (tangkap layar YouTube Solusi Gadget) /

Infinix Note 30 mendapatkan settingan grafis Ultra dengan frame rate super. Pengalaman bermain sangat lancar tanpa kendala lag.

3. Genshin Impact

Untuk game yang satu ini, HP sedikit keteteran di settingan tinggi, mengalami frame drop dan lag saat bertemu banyak objek atau musuh. Disarankan untuk menurunkan settingan grafis ke level rendah untuk pengalaman bermain yang lebih baik.

6. Kualitas Kamera

Kamera utama 64 megapiksel menghasilkan foto dengan detail yang baik. Namun, untuk videografi, hasilnya kurang stabil saat merekam di resolusi 1080p 60FPS.

Mengurangi frame rate ke 30FPS dapat meningkatkan stabilitas video. Untuk kualitas warna, video masih terasa kurang kontras dan tajam. Noise cukup terlihat terutama saat pengambilan gambar di kondisi cahaya rendah.

Infinix Note 30 masih cukup layak dibeli di tahun ini, terutama jika Anda mencari performa yang baik dengan harga terjangkau.

Kelebihan seperti layar dengan refresh rate 120Hz, prosesor yang kuat, dan kapasitas baterai yang besar menjadikannya pilihan menarik. Namun, jika Anda mencari HP dengan kamera terbaik, mungkin perlu mempertimbangkan pilihan lain.

Baca Juga: Pilih Mana! Samsung S24 dengan Teknologi Terbaru atau iPhone 15 dengan Ekosistem Apple?

Secara keseluruhan, HP ini memberikan nilai yang cukup baik untuk harganya, terutama dengan garansi yang masih panjang. (Sonia)

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Solusi Gadget


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah