Infinix GT 10 Pro vs Redmi Note 12 Pro 5G Pertarungan Sengit di Kelas Menengah!

- 21 Juni 2024, 09:00 WIB
Infinix GT 10 Pro vs Redmi Note 12 Pro 5G Pertarungan Sengit di Kelas Menengah! (tangkap layar YouTube Gadget Milenium)
Infinix GT 10 Pro vs Redmi Note 12 Pro 5G Pertarungan Sengit di Kelas Menengah! (tangkap layar YouTube Gadget Milenium) /

2. Layar

Kedua smartphone memiliki dimensi layar yang identik, yaitu 6.67 inci dengan panel OLED (AMOLED pada Infinix dan OLED pada Redmi).

Refresh rate maksimum hingga 120 Hz dan keempat sisi bezel yang sangat tipis memberikan pengalaman visual yang memukau.

Kecerahan maksimum mencapai 900 nits sehingga tidak masalah digunakan di luar ruangan pada siang hari yang terik.

Infinix GT 10 Pro memiliki kelebihan sebagai smartphone gaming dengan responsivitas layar yang tinggi. Touch sampling rate untuk dua jari mencapai 360 Hz.

Keduanya sudah menggunakan in-display fingerprint sensor, yang lebih canggih dibandingkan side fingerprint sensor pada Redmi Note 12 Pro 5G.

Baca Juga: Inovasi Baru di iPhone 15 Pro Max dan Galaxy S24 Ultra Apa yang Harus Anda Ketahui?

Layar Infinix GT 10 Pro juga sudah mengantongi sertifikasi TUV Rheinland untuk mengurangi emisi cahaya biru sehingga mata tidak cepat lelah ketika bermain game dalam durasi yang lama.

3. Performa

Perbedaan mencolok lainnya adalah jenis chipset yang digunakan. Xiaomi Redmi Note 12 Pro 5G hadir dengan Dimensity 1080, sementara Infinix GT 10 Pro memakai seri Dimensity 8050.

Halaman:

Editor: Aan Sangkutiyar

Sumber: YouTube Gadget Milenium


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini